02 Februari 2012

AdSense Kasian

Betapa gembiranya saat menerima email bahwa aplikasi adsenseku sudah diterima. Buru-buru saya ke warnet untuk buka email dan cek account. Ternyata memang sudah di setujui. Namun, tidak lama, saya ternyata harus kecewa lagi.......... Ternyata yang bisa saya akses cuma customized search engine code untuk dipasang di halaman blogku. Menurut bacaan yang diberikan google, ini juga bisa memberi kita penghasilan, tapi ..... Saya berharap bisa melihat iklan seperti di situs teman-teman koe. Pelajarannya, tidak usah repot-repot mendaftar ke adsense kalau bahasa konten dari web yang kita buat belum dalam dukungan adsense, tetap akan diterima, tapi dengan penawaran kerjasama yang sangat terbatas seperti yang saya bilang tadi. Kaciaan deh,...!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tanggap